Sinopsis: Kali ini Chef Rayhan memiliki janji masak bareng dengan teman wanitanya bernama Sabrina. Namun bukannya datang tepat waktu Chef Rayhan malah membuat Sabrina menunggu selama berjam-jam. Akibat keterlambatannya tersebut, Sabrina memutuskan untuk mengambil alih dapur Chef Rayhan untuk sementara.