Loading
Penulis: Galih Rama | Tanggal dibuat: 05 July 2022 | Kategori: Highlights
Share
Line up challengers Valorant Champions Tour Masters 2 di Copenhagen, Denmark, rampung sudah setelah KRÜ Esports berhasil mengamankan diri sebagai tim terakhir slot Masters. KRÜ Esports adalah tim esports asal Argentina dengan pemain sepak bola ternama, Sergio Kun Aguero sebagai CEO-nya.
Tidak hanya KRÜ Esports, VCT Masters Copenhagen yang akan berlangsung pada tanggal 10 sampai dengan 24 Juli ini akan mempertandingkan 11 tim lain yang juga turut memasuki fase babak penyisihan. Group stage akan terbagi menjadi dua dan dari masing-masing grup tersebut 4 tim terbaik akan melaju ke babak Playoffs. Ada pula 12 tim yang akan berpartisipasi di VCT Masters Copenhagen adalah:
Rating Artikel
0