EvosTv kali ini akan membuka pertanyaan untuk para players Evos Ladies. Beberapa bertanyaan sudah bermasukan sehingga banyak yang meminta untuk dibuatkan videonya. Episode ke 4 Ladies Rapid Question ini bintang tamunya adalah Evos Caramel. Evos Caramel selain jago main juga ahli dalam beberapa hal lainnya salah satunya adalah tetap bisa lulus dengan predikat cumlaude ditengah kesibukan yang dihadapinya. Bisa jadi panutan ya gaes walaupun sibuk tetapi dalam pendidikan juga selesai. Penasaran seperti apa cerita dari Evos caramel? Kita lihat keseruan dari Evos Caramel pada video ini ya.